Menurut Dr.Lilian Glass ada beberapa cara agar kaum Wanita menjadi teman bicara yang menyenangkan bagi kaum pria.
Cara-cara itu adalah :
- Janganlah gugup ketika menghadapi wanita untuk berbicara.
- Tidak keras kepala atau ngotot atas pendapat sendiri karena itu akan memberikan image bahwa sesungguhnya anda tidak tertarik dengan dirinya.
- Lihat ke arahnya tegak lurus dengan cara memandang rileks atau biasa. Jangan melototi atau pandangan tajam ke arah wanita karena itu akan memberikan kesan tidak nyaman bagi wanita.
- Berikan tanggapan positif terhadap setiap pembicaran dan jangan mengubah pembicaraan semula.
- Berikan tanggapan secara sopan,bijaksana atau dengan bahasa isyarat yang mudah dimengerti.
- Jangan memberikan jawaban hanya dua kata ya atau tidak tapi berikan jawaban yang singkat dan mudah dimengerti.
- Jangan menjadikan pembicaraan sebagai perkuliahan yang tidak membrikan ia kesempatan untuk berbicara.
- Ciptakan komukasi dua arah atau rangsang ia agar berbicara.
- Jangan menggunakan kata-kata yang meminta darinya tapi kata-kata yang menimbulkan kasih kepadanya
- Gunakan humor yang tidak bernada kasar atau jorok karena umumnya wanita tidak menyukainya.
- Munculkan pikiran yang ada dalam diri wanita tersebut tentang hal yang menjadi kesukaannya,mode,pakaian,cinta atau lain sebagainya